DAMPAK KEBERADAAN HUTAN KOTA KAOMBONA TERHADAP PENINGKATAN ASPEK EKONOMI PELAKU USAHA DI HUTAN KOTA KAOMBONA
Keywords:
Dampak, Hutan Kota Kaombona, Aspek Ekonomi, Pelaku UsahaAbstract
Hutan Kota Kaombona telah menjadi spot pariwisata baru di Kota Palu, terlebih setelah bencana 28 September 2018. Hutan Kota Kaombona menjadi magnet bagi masyarakat Kota Palu dan sekitarnya karena menyediakan ruang untuk berolahraga dan menyalurkan bakat seni serta tempat rekreasi yang murah dan mudah untuk diakses setiap orang. Keberadaan Hutan Kota Kaombona turut pula memberikan keuntungan bagi setiap Usaha Kecil Menengah (UKM) yang membuka usahanya di lokasi ini dikarenakan menarik banyak pengunjung yang selain menikmati kecantikan pemandangan alam Kota Palu yang dapat diakses langsung dari Hutan Kota Kaombona ini. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan dampak dari keberadaan Hutan Kota Kaombona terhadap tingkat pendapatan dan kesempatan kerja bagi para wirausahawan. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Data yang dipergunakan pada penelitian ini adalah data primer dan sekunder. Data dikumpulkan melkalui beberapa metode, seperti observasi, dokumentasi, dan kuesioner. Data yang didapatkan diolah menggunakan regresi linear berganda di aplikasi SPSS dan dari hasil tersebut ditarik kesimpulan. Hasil dari penelitian ini adalah keberadaan Hutan Kota Kaombona memiliki dampak positif terhadap peningkatan pendapatan dan membantu membuka lahan pekerjaan baru bagi para wirausahawan yang membuka usaha di Hutan Kota Kaombona ini
Additional Files
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with Ruang: Jurnal Arsitektur agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.